Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2018

Cara Mengubah Versi Gui ke Core Pada Windows Server 2012

Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas tentang Cara Mengubah Versi Gui ke Core Pada Windows Server 2012. Untuk perubahan kali ini akan terasa lebih mudah dibanding dari Perubahan versi Core ke Gui, karena untuk yang satu ini semua langkah-langkah nya tidak berbasis pada text lagi sehingga lebih mudah diikuti & mudah dihafal. Pada tahap pertama, buka menu Server Manager disudut kiri dibagian bawah bar. Selanjutnya pilih menu Manage yang berada disebelah kanan atas. Lalu pilih Removes Roles and Features. Setelah memasuki Removes Roles and Features, disana akan terdapat beberapa pilihan menu :            1. Before You Begin           2. Server Selection           3. Server Roles           4. Features           5. Confirmation           6. Results Pada tahap ini, anda memasuki menu Before You Begin. Anda bisa langsung melewati nya dengan mengeklik Next.  Selanjutnya anda akan masuk ke menu Server Selection,

Server Configuration

Setelah di artikel sebelumnya saya membahas tentang Cara Menginstall Windows Server 2012. Nah pada kesempatan kali ini, saya akan menjelaskan sedikit tentang apa yang saya ketahui mengenai Kegunaan Server Configuration atau biasa kita sebut dengan SConfig pada Windows Server.  Sconfig biasa kita temui pada saat penginstallan Windows Server 2012. Apa itu SConfig? SConfig adalah menu pada windows server yang digunakan untuk mengkonfigurasi server. Cara membuka SConfig, pertama anda Klik powershell pada bagian bawah bar windows server. Lalu setelah itu ketik : sconfig. Nah seperti inilah tampilan SConfig nya. Terdapat 15 option yang ada pada SConfig. Domain/WorkGroup Fungsi nya adalah untuk mengubah nama Domain/WorkGroup. Caranya, pilih option nomor 1. Lalu ketik D > mengubah nama Domain sedangkan W untuk mengubah nama WorkGroup. Kali ini saya akan mengganti nama WorkGroup menjadi "Rian.net" Telah berhasil Merubah nama WorkGro